membiarkan aku berjalan dalam langkahku
membiarkan aku berjalan mengikuti alurku
membiarkan aku melangkah bersama mimpiku
membiarkan aku melangkah bersama kelamku
aku bersama topengku mengatakan senang
aku bersama topengku mengatakan sedih
aku bersama topengku merasa bahagia
aku bersama topengku merasa hina
sedikit kurasa...
tapi selangit siksa...
sedetik yg berarti memberi makna..
aku masih ada...
semenit terraih memberi makna...
aku masih ada...
bersamanya memberi arti...
bersamanya memberi makna...
bahwa aku masih ada...
No comments:
Post a Comment